Kondisi ini menyebabkan fungsi pernapasan menjadi terganggu. Jika tidak segera ditangani, dapat menyebar ke seluruh sistem pernapasan tubuh. Tubuh tidak bisa mendapatkan cukup oksigen karena infeksi yang terjadi dan kondisi ini bisa berakibat fatal, bahkan mungkin mematikan.
ISPA akan menimbulkan gejala yang terutama terjadi pada hidung dan paru-paru. Beberapa gejalanya antara lain:
Apabila ISPA bertambah parah, gejala yang lebih serius akan muncul, seperti:
Berikut ini adalah beberapa mikroorganisme penyebab munculnya ISPA yang sudah diketahui.
Sistem kekebalan tubuh seseorang sangat berpengaruh dalam melawan infeksi virus maupun bakteri terhadap tubuh manusia. Risiko seseorang mengalami infeksi akan meningkat ketika kekebalan tubuh lemah. Hal ini cenderung terjadi pada anak-anak dan orang yang lebih tua. Atau siapa pun yang memiliki penyakit atau kelainan dengan sistem kekebalan tubuh yang lemah.
ISPA sendiri akan lebih mudah menjangkiti orang yang menderita penyakit jantung atau memiliki gangguan dengan paru-parunya. Perokok juga berisiko tinggi terkena infeksi saluran pernapasan akut dan cenderung lebih sulit untuk pulih dari kondisi ini.
Pencegahan adalah cara terbaik dalam menangani ISPA. Berikut ini adalah beberapa pola hidup higienis yang bisa dilakukan sebagai tindakan pencegahan.
Rabu, 04 Mei 2016 di Kantor Synergy Worlwide Indonesia
Ruang Pertemuan CP 903 Lantai 9
Center Park Gedung BRI II
Pembicara : Dr. Prapti Utami
Konsultan Produk Synergy Worlwide Indonesia